BILLY CALYSTA IRA

Corat Coret Apa yang Ada Dikepala Dilihat Di Mata

10/31/2009

Asal Mula Perayaan HALLOWEEN




Acara ini tampaknya belum atau bahkan sama sekali tidak populer di negara kita. Tapi hampir semua orang tahu, Halloween adalah hari di mana semua orang (di Amerika tentunya) berdandan seram dan menghias rumah dengan berbagai macam hal seram. Salah satu benda yang selalu ditemui pada tanggal ini adalah adanya Jack O'Lantern, semacam hiasan yang dibentuk dari labu yang diisi dengan lilin atau lampu yang menyala. Labu tadi biasanya diukir dengan bentuk yang menyeramkan, sehingga pada saat malam tiba, Jack O'Lantern akan menyala dengan menyeramkan.

Selain Jack O'Lantern tadi, berbagai hiasan seram seperti kelelawar, tengkorak atau tulang belulang, sarang laba-laba, dan terkadang hiasan yang berbentuk seperti perlengkapan sihir seperti sapu terbang dan belanga tempat nenek sihir membuat berbagai obat atau racun sihir akan tampak di mana-mana. Bahkan tidak sedikit hiasan yang menampilkan Vampir atau peti mati ala Vampir nampak di berbagai rumah.


Sebenarnya apa sih yang terjadi sampai ada perayaan serba seram ini?

Seperti aja sejarah di balik perayaan unik ini?

Banyak teori yang berkembang mengenai Halloween ini, tapi teori yang paling banyak diterima adalah bahwa perayaan Halloween ini berasal dari perayaan bangsa Galia kuno yang disebut Samhain, yang secara kasar berarti "Akhir Musim Panas". Perayaan ini dipercaya sebagai berakhirnya "masa terang" (musim semi dan musim panas) dan dimulainya "masa gelap" (musim gugur dan musim dingin). Bangsa Galia kuno percaya bahwa pada tanggal 31 Oktober, atau di hari Samhain tadi, batas antara dunia nyata dan dunia gaib akan sangat tipis, sehingga para penduduk dunia gaib dapat menyeberang ke alam kita.

Pada perayaan Samhain, biasanya pada penduduk Galia kuno akan mengadakan perayaan besar bagi nenek moyang mereka yang sudah lama meninggal dan "mengundang" mereka untuk duduk makan bersama, sedangkan arwah atau makhluk gaib yang jahat akan diusir dari kediaman mereka. Untuk semakin mempersulit arwah atau makhluk gaib jahat menyebarkan pengaruh negatif di tengah mereka, maka para penduduk akan menggunakan topeng dengan wajah buruk atau berdandan seperti makhluk gaib jahat tadi, sehingga para makhluk gaib jahat tadi menganggap bahwa mereka tidak seharusnya diganggu dan membiarkan perayaan berjalan dengan meriah.

Dari tradisi dan kepercayaan inilah tradisi mengenakan kostum berkembang sampai sekarang, walaupun Halloween di dunia modern sekarang, kostum yang ada bukan lagi kostum seram, tapi berbagai kostum unik mulai dari binatang sampai tokoh superhero atau bahkan tokoh kartun.

Kalau begitu, kenapa namanya berubah menjadi Halloween?

Ternyata nama Halloween ini berasal dari usaha Gereja pada masa itu untuk menghentikan penduduk merayakan hari perayaan Samhain yang dianggap bertentangan dengan perayaan Nasrani. Gereja mengadopsi perayaan Samhain menjadi Hari Para Orang Suci (All Hallows Evening), dengan harapan para penduduk Galia di masa itu akan meninggalkan perayaan yang dianggap tidak gerejawi.

Dari nama All Hallows Evening, penduduk menyingkatnya menjadi Hallow's Even, dan makin lama nama yang ada makin pendek sehingga menjadi Halloween. Uniknya, walaupun nama dan perayaannya menjadi perayaan gerejawi, Gereja tetap tidak dapat mengubah bentuk dan tradisi yang ada di dalam perayaan ini.

Lalu apa sih sebenarnya Jack O'Lantern?


Jack O'Lantern ini merupakan legenda dari Irlandia. Legenda ini menceritakan mengenai seorang petani licik dan tangguh plus pelit yang berhasil menipu Iblis. Ia berhasil membuat iblis naik ke atas pohon dan kemudian mengukir bentuk Salib di batang pohon tadi, sehingga Iblis tidak bisa turun dengan mudah.

Pada saat kematiannya, Jack tidak diterima di Surga, karena kelicikan dan berbagai tindak buruk yang dia lakukan selama hidup, tapi Iblis juga menolak Jack untuk masuk Neraka karena marah pernah ditipu oleh Jack. Tapi akhirnya Iblis berbaik hati (atau makin jahat) dengan memberikan sebatang lilin untuk menemaninya berjalan-jalan dalam kegelapan, karena tidak dapat diterima di Surga ataupun Neraka. Lilin tadi ditempatkan di dalam Turnip (sebangsa lobak).

Pada imigran dari Irlandia datang ke Amerika sambil terus mempertahankan tradisi ini, sayangnya, di Amerika tidak banyak ditemukan Turnip, sehingga mereka akhirnya memilih sayuran lain yang ada, dan bisa menggantikan Turnip. Pilihan akhirnya jatuh ke labu (pumpkin) yang lebih banyak dan mudah ditemui di Amerika. Dari sini lah, Jack O'Lantern dari labu kemudian menjadi terkenal di seluruh dunia.

Pernah mendengar Trick or Treat?

Salah satu tradisi unik di Amerika untuk menyambut Halloween adalah Trick or Treat. Anak-anak akan berjalan dari rumah ke rumah dengan kostum unik sambil membawa keranjang, dan mengetuk pintu sambil meneriakkan "Trick or treaaaat". Sebenarnya hal ini adalah ancaman, karena arti aslinya adalah, jika anda tidak memberikan "treat" alias makanan, kami akan melakukan "trick" atau kenakalan terhadap rumah tadi. Pemilik rumah akan keluar dan menghadiahkan berbagai makanan manis seperti coklat atau permen dalam keranjang mereka. Sebenarnya seperti apa sih tradisi awalnya?

Tradisi ini dipercaya muncul di Eropa pada abad ke 9, sebagai bentuk yang modern dari "Soul Day" yang awalnya dirayakan pada 2 November. Pada hari "Soul Day" tadi, para pengemis akan berjalan dari desa ke desa untuk meminta "Soul Cake" yang dibuat dari potongan roti berbentuk segi empat dengan isi Currant (sejenis anggur manis). "Soul Cake" tadi adalah bayaran yang diterima oleh pengemis tadi untuk mendoakan arwah keluarga yang sudah meninggal.
Lanjut Gan...

10/27/2009

Some tricks to make ur traffic blog up

Banyak cara yang dapat dilakukan untuk meningkatkan trafik Blog anda berikut ada beberapa cara yang dapat menambah jumlah pengunjung ke Blog kitah kurang dari 1 minggu. Barangkali ini dapat bermanfuaat bagi kesehatan Blog kitah silahken dibaca-baca…

Search Engine : Yeah it brings lots of traffic to your blog. There are millions of people search in the search engines like Google, Yahoo, msn everyday. So, if your blog has so many good posts and is well indexed by google, etc.. you will get a good amount of traffic via search engines. There are a few steps to look at if you want a decent amount of traffic from the search engines like “submitting your blog sitemap to google” , yahoo to index you blog pages very quickly. And the other important one is adding meta tags to your blog. If you follow these two simple steps, then you will get a decent traffic ( massive traffic if your content is good ).


Submitting your blog to Blog Directories : You may know this before, submitting your blog to blog directories will bring you a good traffic.
Here is a good list of blog directories (there are so many directories, but the below one’s will bring you a good traffic). Most of these blog directories ask you to register before you submit your blog. My suggestion is, create a new email address solely for this purpose so, your personal emails are not flooded with the emails sent by the blog administrators, etc.


Participate in forums, groups, etc : Just go to google and enter your [ major keyword + forum ] or [ keyword + groups ] and search. Suppose, your blog is about blogging, then search ‘Blogging forum’. You will find some forums, groups related to your site. Register in the forums and post articles, etc with a link back to your blog ( as a signature ). Answer questions, clarify doubts and provide a link to your blog. But, Dont’ SPAM.


Social Bookmarking : Social Bookmarking is another way to build good traffic to your website/blog. If you don’t know what Social Bookmarking is
“Social Bookmarking is a practise of saving Bookmarks, tagging the posts with keywords in a website”. Bookmarking means saving a specific website url (address) in your browser that you wish to visit later. There are so many Social Bookmarking sites like del.icio.us, digg, furl, technorati.
One good thing about these Social bookmarking sites is, you will get instant traffic. Just register with them, store your bookmarks, tags,.. and you are done, See your site meter blasting with traffic.


Submit Articles to Article Directories : Submitting articles to article directories is another effective way to build more traffic. By submitting to them, your articles get massive exposure and gain you more traffic.
Some of the popular article directories are goarticles.com, ezinearticles.com, articlecity.com, etc.
There are hundreds of article directories, just google it.


Leaving Comments on other blogs : Leaving comments with a link back to your blog is another good thing to do. Leaving comments in the related blogs is more useful and it also increases your pagerank. Always leave good comments and don’t Spam (by placing links like’click here’ like that).
Lanjut Gan...

FLASHDISK DIJADIKAN RAM


Begini Harga RAM Komputer relatif lebih mahal daripada Flashdisk, kemarin ketika flashdisk saya hilang saya membeli flashdisk baru kemudian ada teman sekantor saya yang berkata "Wah kalau RAM bisa digantikan flashdisk jauh lebih murah nih". Kemudian ada teman saya yang mengatakan bisa menggunakan Software, nanti bisa berfungsi sebagai RAM.

Setelah beberapa hari saya browsing akhirnya ketemu juga software yang bisa digunakan untuk hal tersebut. Pertama saya ragu tetapi hasilnya lumayan Komputer menjadi 2x lebih cepat karena RAM saya 1,5 Giga saya ubah dari flashdisk berukuran 4 Giga 2 kali lipat lebih kan perbedaanya terasa banget di komputer saya.



Komputer saya berspesifikasi :
Pentium 4 Dual Core 3.0 GHz
RAM 2 Keping (Kingston 1Giga dan Koreaan 500 Mb)
VGA 500Mb GForce
So : Windows XP SP2
Aplikasi : Office 200, Photshop CS3, Dreamweaver CS3, XAMPP, AVG dan Rising, Corel Draw X4, Flash *, Director 11, Adobe Premier Pro, Adobe Acrobat CS3 dan aplikasi standar lainnya.
DVD RW 1 Buah

Nah dengan Software yang saya pakai terasa perbedaannya.

Aplikasi yang saya gunakan bernama eBoostr silahkan anda cari di internet banyak tersedia. Setelah itu silahkan download aplikasi tersebut. Simpan didirektori anda jangan sampai lupa. Berikutnya instal eBoostr tersebut kemudian setelah selesai restart komp anda (eBoostr) tidak berjalan dengan baik sebelum direstart.

1. Tancapkan Flashdisk dan pastikan sudah terdeteksi oleh komputer (flashdisk yang saya gunakan masih kosong (karena baru beli)
2. Jalankan eBoostr Control Panel bisa melalui Start Menu Program.

Tampilan awal eBoostr sebelum menggunakan Flashdisk sebagai RAM.


3. Klik Tombol Add untuk sehingga keluar jendela Add Chace Device.

Menambahkan Flashdisk sebagai memori pengganti RAM (sebelumnya flashdisk harus sudah terpasang pada komputer dan sudah terdeteksi.

4. Kemudian pilih Nama Flashdisk Anda. --> OK

Setelah memilih flashdisk sebagai RAM

5. Berikutnya akan muncul jendela Allocating yang berlangsung agak lama.
6. Setelah selesai lakukan maka akan tampil chace yang digunakan adalah flashdisk anda.

Berikutnya silahkan Building

7. Masih dibutuhkan beberapa waktu lagi untuk membangun chace sebelum bisa digunakan. Harap Sabar. Hal ini saya membutuhkan waktu 20 menit (karena komputer saya yang lemot mungkin)

Berikut ini eBoostr siap digunakan.

Selamat menggunakan eBoostr. Perlu diingat flashdisk yang anda gunakan dikosongkan dulu. Karena setelah digunakan flashdisk anda tidak bisa digunakan untuk mengcopy data. Silahkan gunakan GOOGLE untuk mendowload eBoostr.

NB : Untuk Windows 9x hanya bisa menggunakan flashdisk 2 Giga kebawah
Sedangkan untuk Flashdisk lebih dari 2Giga gunakan sistem operasi berbasis NTFS.
Lanjut Gan...

5/03/2009

Teknik Menggabungkan 2 gambar

Sebagai tulisan tutorial pertamaku, aku akan membahas mengenai bagaimaa cara menggabungkan 2 buah foto/image dengan teknik masking dan gradient. Tutorial ini saya bungkus sedemikian rupa supaya dapat dimengerti bagi pemula maupun awam.
PS: Tutorial menggunakan Photoshop CS2 dgn OS Windows.

Semoga bermanfaat.
File yang digunakan terdiri dari 2 buah file foto yaitu kota.jpg dan laut.jpg (1600×1200 pixel)

File: kota.jpg

File : laut.jpg



Buka file laut.jpg dan file kota.jpg pada layar kaca anda.

Kedua file hanya memiliki 1 layer yaitu layer Background

Aktifkan file kota.jpg pada layer kerja dengan cara meng-klik layar kerja file kota.jpg atau klik menu Window dan klik pada nama file kota.jpg (lihat gambar berikut) :

Arahkan dan klik kanan mouse pada Layer Backround dan klik Duplicate Layer.


Akan muncul pop up window seperti berikut. Di bawah menu Destination, pilih Document : laut.jpg. Otomatis Layer pada file kota.jpg akan ter-copy ke file laut.jpg.


Sekarang pada file atau layar kerja laut.jpg terdapat 2 buah layer, yaitu layer Background dan layer Background copy.

Ganti nama layer untuk memudahkan.

Klik ganda pada layer Background, akan muncul pop up window New Layer. Ganti nama layer (Name) dengan laut dan klik OK.


Klik ganda pada Layer Background copy, dan ganti nama layer menjadi kota.


Sekarang kita memiliki 2 buah layer dengan nama laut dan kota.

Klik pada layer kota untuk memastikan layer kota dalam keadaan aktif.

Klik thumbnail Add Layer Mask dibagian bawah window Layer untuk menambahkan Layer Mask pada layer kota.

Sekarang pada layer kota terdapat thumbnail layer mask.

Pada Toolbar Menu, pilih Move Tool. Kemudian geser layer kota ke bawah. Caranya klik pada layar kerja dan drag(geser) ke arah bawah (layer kota harus dalam keadaan aktif).

Hasilnya seperti gbr berikut :


Pada Toolbar Menu, pilih Gradient Tool.

Pada Tool Gradient di sebelah kiri atas, pilih Linear Gradient, kemudian pilih jenis Gradient Foreground to Transparent (Lihat gambar berikut)

Sambil menekan tombol Shift, klik dan drag pada layar kerja untuk memberikan efek gradient. (lihat gambar berikut)

Untuk membuat penggabungan gambar menjadi lebih nyata anda dapat menggunakan tool Brush dan Eraser dengan Opacity dan Flow sebesar 40%.

Selanjutnya menyeragamkan tone kedua gambar dan untuk menambahkan suasana dramatis dengan menggunakan Photo Filter.

Klik ikon Create new fill or adjustment layer di bagian bawah window layer dan pilih Hue/Saturation

Pada pop up window Hue/Saturation, geser Saturation menjadi +50 (atau sesuai selera)

Klik OK.

Klik kembali ikon Create new fill or adjustment layer dan pilih Photo Filter.

Kemudian pada pop up window Photo Filter, pilih Deep Emerald (atau sesuai selera).

Ulangi sekali lagi dan pilih Filter Sephia.

Tekan Shift+Ctrl+N untuk membuat layer baru. Klik OK.

Pada window Swatch pilih warna Darker Blue


Pilih menu Edit –> Fill (atau tekan Shift+F5) kemudian pilih Use : Foreground Color.

Klik OK. Pada layer yang baru dibuat akan terisi warna Darker Blue.

Rubah blending mode Layer darker blue tadi ke Overlay mode.

Akan menghasilkan gambar sbb:

Kurangi opacity menjadi 30%.

Hasilnya akan menjadi seperti ini :


Tambahkan layer baru lagi (Shift+Ctrl+N)

Pilih Rectangular Marquee Tool

Buat bidang seleksi spt gbr berikut :


Klik menu Select->Inverse (atau tekan Shift+Ctrl+I)

Klik menu Edit -> Fill , pilih Foreground Colour dan OK.

Hasilnya sbb :

Kemudian pilih menu Filter->Blur->Gaussian Blur.

Isi Radius 100 pixel dan klik OK.

Rubah Blending mode menjadi Multiply mode.

Kemudian klik kanan pada layer tersebut, Klik Duplicate Layer dan OK. Kemudian rubah blending mode layer hasil duplicate ke Color Burn mode.

Hasil Akhir :

–Semoga Bermanfaat–
Lanjut Gan...

4/15/2009

Memilih Housing untuk Photography bawahair


Kamera Digital saja belum cukup untuk kegiatan fotografi bawah air. Agar aman untuk digunakan didalam air, kamera memerlukan pelindung agar menjadi kedap air. Alat pelindung tersebut lazim disebut HOUSING / Rumah. Pada Housing tersebut juga terdapat tombol-tombol yang secara mekanis dihubungkan dengan tombol pada kamera. Oleh sebab itu didalam air kita dapat melakukan setting kamera seperti kita melakukan fotografi didarat. Dengan demikian maka Housing menjadi sangat essensial dalam kegiatan underwater photography. Kekuatan material serta ketelitian tinggi sangat diperlukan dalam proses produksi sebuah housing. Oleh sebab itu tidak jarang harga housing menjadi cukup mahal, bahkan ada yang harganya lebih mahal dari harga kamera itu sendiri.


Sebuah housing hanya cocok untuk satu type camera saja, Housing tidak bersifat general, artinya satu model kamera hanya compatible dengan housing peruntukannya. Contoh housing camera Canon Powershoot S80, tidak bisa digunakan untuk kamera model lainnya. Oleh sebab itu Sebelum membeli digital kamera, Pastikan bahwa Housingnya masih tersedia dipasaran untuk dibeli. Usahakan untuk membeli Kamera langsung beserta housingnya untuk mencegah tidak tersedianya housing dikemudian hari.

Khusus untuk kamera DSLR, anda pun harus memberli port tambahan sesuai dengan lensa yang anda pilih. Setiap lensa memiliki satu port yang compatible, oleh sebab itu khusus untuk kamera DSLR anda hanya dapat membawa 1 jenis lensa ke dalam air.

Kamera jenis non-DSLR, biasanya memiliki fungsi lensa yang mencakup macro maupun wide angle. Oleh sebab itu salah satu keunggulan kamera jenis ini dibawah air selain badannya ramping, anda juga dapat memotret macro dan wide angle dengan 1 unit kamera saja.

Khusus untuk Housing camera jenis prosumer, saat ini tersedia banyak sekali casing / housing buatan produsennya sendiri dengan harga yang relatif murah dibanding buatan perusahaan lain (3rd party). Namun perlu extra hati-hati jika menggunakan casing / housing buatan manufacturer kamera tersebut, karena banyak sekali kasus flooding / bocor terjadi menimpa pemilik kamera-kamera non-DSLR tersebut.

Upaya yang terbaik adalah membeli housing 3rd party seperti merk Ikelite, Sea & Sea, Subal, dll, yang memang dibuat dari bahan berkualitas tinggi serta di desain untuk pemakaian dalam aktifitas Scuba Diving.

Perhatikan pula tata cara menggunakan O-Ring dan Grease pada system housing kedap air pada manual book alat masing-masing. Yang perlu diingat adalah bahwa silicon Grease bukanlah alat utama untuk mencegah kebocoran. Kebocoran hanya bisa dicegah dengan penggunaan karet O-ring yang sesuai dengan petunjuk manualnya.
Lanjut Gan...